Ada banyak sekali ragam dan jenis bahan-bahan untuk menambahkan nutrisi pada mpasi si kecil. Kalau sama yang ini sudah kenal? yup Nutritional Yeast. salah satu Superfood yang memang masih agak sedikit asing. Nutritional yeast merupakan ragi dan jamur yang sudah tidak aktif lagi. Meskipun namanya ragi beda ya moms dengan ragi yang biasa digunakan untuk